Saturday, May 23, 2009

Apakah Nazi Jerman Telah Mampu Menciptakan Robot Raksasa?

Hari-hari ini banyak forum-forum Third Reich yang digemparkan oleh kemunculan foto-foto di bawah ini. Foto yang berawal dari sebuah blog Rusia dimana diceritakan bahwa seorang pria lokal menemukan foto yang tidak biasa sekaligus langka dalam album koleksi kakeknya, foto yang jelas-jelas memperlihatkan bahwa Hitler telah mempunyai pasukan ROBOT!

Tentu saja, banyak yang tidak mempercayai berita ini dan menganggap bahwa foto-foto tersebut hanyalah hasil rekayasa Photoshop dengan mengambil cuplikan adegan dari film Star Wars. Anehnya, lebih banyak lagi yang teryakinkan bahwa foto-foto ini benar adanya, dan bahwa para ilmuwan Nazi telah menciptakan sesuatu yang bahkan tidak bisa diperbuat oleh ilmuwan sekarang : robot ukuran raksasa!

Anda sendiri bagaimana?


Pasukan panzer dan robot di latar belakang


Robot raksasa ikut dalam ofensif pasukan panzer

7 comments:

Yosaphat Agni said...

kayaknya ada tapi nggak sebesar itoe
paling sebesar truk

Hunter Denim said...

itu mah copas dari star wars:empire strikes back

niat juga yang ngedit

Anonymous said...

yang gambar kedua itu adalah HOAX,itu adalah gambar seorang commander tiger tank dalam pertempuran Kursk!jika nggak percaya,bukalah game Battlefields World War II

Unknown said...

tambahan :
helm Darth Vader.tokoh jahat di film star wars juga mirip stahlhelm milik nazi.

Syaddad said...

hahahaha...robotnya persis di film star wars..

luthfinasution said...

Yang penting,nazi punya robot.robotnya sih masih harus dikendalikan dari jarak jauh(bisa dibilang drone sih).kalo gak percaya cari aja di google goliath drone.

Bradenburgers said...

Wkwkwkwk ngga mungkin lah... kalo beneran dibuat coba bayangin sebuah target raksasa yang berjalan dengan lambat tu bisa jadi sasaran empuk jadi ngga efektif dalam pertempuran